TTS Pemanasan Global

12345678910111213141516171819
Across
  1. 2. Salah satu zat aeroso; yang menyebabkan pemanasan global adalah...
  2. 5. Hasil pembuangan atau sisa dari aktivitas makhluk hidup...
  3. 7. Sinar tidak nampak yang berasal dari matahari dan dapat membakar kulit adalah sinar...
  4. 9. Salah satu perjanjian yang menilai dan menstabilisasi jumlah gas rumah kaca di atmosfer pada level yang aman...
  5. 10. Sampah yang berasal dari berbagai macam proses, dan tidak dapat terurai secara alami adalah sampah...
  6. 13. Sumber energi alternatif yang berasal dari matahari
  7. 15. Sampah yang berasal dari sisa makhluk hidup, dan dapat terurai secara alami adalah sampah...
  8. 16. Perubahan cuaca seperti banjir dapat menyebabkan munculnya penyakit yang menyebar melalui gigitan nyamuk yang terinfeksi parasit, penyakit itu dinamakan...
  9. 18. Nama lain dari kondisi cuaca...
  10. 19. IPCC didirikan oleh 2 organisasi pbb, yaitu WMO dan...
Down
  1. 1. Fenomena peningkatan suhu global yang diakibatkan dari efek ruma kaca, emisi gas dll adalah...
  2. 3. Pembangkit listrik di Indonesia umumnya menggunakan bahan bakar...
  3. 4. Upaya untuk mengurangi intensitas karbondioksida...
  4. 6. proses untuk menjadikan suatu barang bekas menjadi barang baru dengan tujuan mengurangi sampah...
  5. 8. Peristiwa perubahan cuaca yang sering terjadi di indonesia adalah...
  6. 11. Protokol / tata cara penurunan emisi gas rumah kaca adalah...
  7. 12. World Meteorogical Organtization...
  8. 14. IPCC 4AR mencatat, wilayah yang pelaing rentan mengalami dampak perubahan iklim adalah negara-negara pulau kecil di samudra...
  9. 17. Jumlah mekanisme yang ditawarkan oleh protokol kyoto...
  10. 18. Badan International yang menilai perubahan iklim adalah...