TTS PENDUDUKAN JEPANG & PROKLAMASI KEMERDEKAAN INDONESIA
Across
- 2. Siapakah Ibu kota Indonesia saat proklamasi kemerdekaan?
- 5. salah satu wartawan kantor berita Domei yang menyerahkan teks proklamasi untuk disiarkan dan disebarluaskan ke seluruh dunia, adalah?
- 6. Pengusul penandatanganan naskah proklamasi kemerdekaan Indonesia adalah?
- 7. Radio yang digunakan untuk menyebarkan berita proklamasi adalah?
- 9. Jabatan Soekarno saat membacakan proklamasi kemerdekaan adalah?
- 12. Pendiri negara Indonesia yang juga seorang proklamator adalah?
- 13. Orang yang bertugas menulis teks proklamasi adalah?
- 14. Nama jalan tempat dibacakannya teks proklamasi adalah?
- 15. Kapan tahun ketika BPUPKI dibentuk?
- 16. Kota di mana teks proklamasi dibacakan?
Down
- 1. Bendera yang dikibarkan saat proklamasi adalah?
- 3. Organisasi yang dibentuk Jepang untuk menyelidiki usaha-usaha persiapan kemerdekaan adalah?
- 4. tokoh perempuan yang berperan dalam proses pengibaran bendera merah putih adalah?
- 5. Siapakah tokoh yang membacakan teks proklamasi kemerdekaan Indonesia?
- 7. Tempat Soekarno dan Hatta dibawa oleh para pemuda pada 16 Agustus 1945 adalah?
- 8. Siapakah negara yang menduduki Indonesia dari tahun 1942-1945?
- 10. Kerja paksa yang diterapkan oleh Jepang selama pendudukan adalah?
- 11. Masyumi resmi disahkan oleh gunseikan pada 22 November 1943 setelah membubarkan organisasi, organisasi yang dibubarkan tersebut adalah
- 15. Tanggal proklamasi kemerdekaan Indonesia adalah?
- 17. Organisasi pengganti BPUPKI yang dibentuk Jepang adalah?