TTS Pengolahan Peternakan dan Perikanan kelas 9
Across
- 2. Telur asin merupakan contoh produk olahan dari hasil
- 7. Proses pembuatan ikan asin menggunakan teknik pengawetan dengan cara..
- 11. Produk hasil perikanan yang diolah dengan teknik fermentasi adalah ikan...
- 12. Proses perubahan bahan pangan menjadi produk lain yang bernilai ekonomis lebih tinggi disebut
- 13. Bahan utama dalam pembuatan bakso ikan adalah daging...
- 15. Kulit ayam dapat diolah menjadi makanan ringan berupa
- 16. Kulit sapi dapat diolah menjadi makanan berupa...kulit
- 18. Teknik pengolahan hasil peternakan dengan cara pengasapan bertujuan untuk menambah cita...
- 20. Metode pengeringan bahan pangan secara alami menggunakan panas...
- 22. Fillet ikan termasuk produk hasil perikanan dalam bentuk...jadi.
- 23. Kulit ikan patin dapat dijadikan produk samping berupa kerupuk...
- 24. Sisik ikan dapat dijadikan bahan baku dalam pembuatan
Down
- 1. Limbah hasil penyembelihan hewan yang berupa darah bisa diolah menjadi pupuk
- 3. Produk setengah jadi dari daging ayam yang populer adalah...
- 4. Teknik pembekuan hasil peternakan atau perikanan bertujuan untuk menghentikan aktivitas
- 5. Daging sapi olahan yang dikeringkan menjadi lembaran tipis disebut...
- 6. Salah satu tujuan pengolahan hasil peternakan adalah untuk memperpanjang...simpan.
- 8. Proses pengolahan susu menjadi yoghurt melibatkan aktivitas
- 9. Pembuatan kerupuk rambak menggunakan bahan baku dari kulit...
- 10. Abon ikan termasuk ke dalam produk hasil perikanan yang sudah
- 14. Ikan yang diasap untuk dijadikan lauk disebut ikan
- 16. Kepala ikan biasanya dimanfaatkan untuk membuat
- 17. Darah hewan ternak dapat dimanfaatkan sebagai bahan pembuatan pakan...
- 19. Hasil olahan limbah tulang sapi yang digunakan dalam industri farmasi adalah
- 21. Limbah tulang ikan dapat diolah menjadi