TTS PENGOLAHAN SAYURAN
Across
- 1. Menumis bumbu dahulu kemudian merebusnya dengan sedikit cairan adalah pengertian dari teknik pangan panas basah, yaitu...
- 4. Sebutkan satu teknik pengolahan pangan lainnya!
- 6. Sebutkan satu contoh tanaman umbi akar!
- 7. Bahan pangan yang dapat dimakan mentah dinamakan... food
- 9. Sebutkan salah satu contoh tanaman buah!
- 11. Sebutkan satu contoh sayuran daun!
- 14. Apa arti dari boiling?
- 15. Jika sayuran terlalu lama didiamkan, maka akan menjadi...
- 16. Sebutkan satu contoh tanaman batang!
- 21. Tomat, selada dan timun biasa digunakan dalam hidangan makanan sering dijadikan...
- 22. Mengolah makanan diatas lempengan ataupun dadar dengan suhu 292°c untuk di grill adalah pengertian dari teknik pengolahan pangan panas kering, yaitu....
- 23. Untuk menambah rasa dalam hidangan sayuran lebih baik di tambahkan....
- 25. Apa anak proses menghilangkan air dari sayuran setalah di rebus...
- 26. Sebelum cairan di olah, lebih baik sayuran di...
- 27. Sebutkan satu contoh sayuran batang!
Down
- 2. Bunga, buah dan polong potongan termasuk klasifikasi sayuran bagian tanaman, yaitu....
- 3. Paprika termasuk dalam bagian generatif sayuran, yaitu...
- 5. Jika menggunakan teknik menghaluskan bahan makan akan menjadi....
- 8. Bayam ungu termasuk dalam sayuran dengan pigmen (warna)....
- 10. Sebutkan satu contoh tanaman dengan pigmen (warna) ungu!
- 12. Apa proses memasak menggunakan oven?
- 13. Apa nama proses menghilangkan kulit dari sayuran?
- 14. Memasak dengan sedikit cairan dan minyak secara cepat dan diaduk aduk adlaha pengertian teknik pangan panas kering, yaitu...
- 17. Memasak bahan makanan dengan saus atau bahan cairan lainnya yang didirikan dahulu adalah pengertian dari pengolahan pangan panas basah, yaitu...
- 18. Sebutkan satu tanaman umbi lapis!
- 19. Memasak bahan makanan dengan dua panci berbeda adalah pengertian teknik pengolahan pangan panas basah, yaitu...
- 20. sebelum menggunakan sayuran sebaiknya di cuci menggunakan...
- 24. mengolah bahan makanan di oven dengan panas dari segala arah tanpa menggunakan minyak atau air adalah pengertian dari teknik pengolahan pangan panas kering, yaitu...