TTS PKN
Across
- 4. Pelanggaran terhadap norma agama
- 5. Kaidan atau aturan yang bersumber dari Tuhan YME
- 8. Sikap saling menghargai keragaman dan perbedaan agama dalam masyarakat
- 9. Persetujuan yang diucapkan secara lisan
- 16. Dasar negara Indonesia
- 17. Aturan yang mengatur tingkah laku manusia dalam hidup bernegara
- 18. Meskipun berbeda-beda tetapi tetap satu
- 19. Segala sesuatu yang harus kita dapatkan
Down
- 1. Pembahasan bersama untuk menyelesaikan masalah bersama
- 2. Kewajiban untuk menanggung sesuatu
- 3. Norma yang berasal dari hati nurani manusia
- 6. Norma yang bersumber dari tata krama atau kebiasaan masyarakat
- 7. Segala sesuatu yang harus dilaksanakan oleh seseorang
- 10. Pemungutan Suara
- 11. Salah satu sanksi pelanggaran norma hukum
- 12. Aturan atau ketentuan yang mengikat warga kelompok dalam masyarakat
- 13. Hukuman akibat tidak mematuhi norma
- 14. Keputusan yang disepakati bersama
- 15. Surat Ijin Mengemudi
- 18. Lambang sila pertama Pancasila