TTS POLIMER & SENYAWA BIOMOLEKUL
Across
- 5. polikropena disebut juga ... dimanfaatkan untuk selang oli.
- 6. gula monosakarida yang memiliki rasa paling manis adalah...
- 7. monomer penyusun polimer yang digunakan sebagai bahan dasar pipa adalah ...
- 8. suatu proses pemecahan senyawa menjadi satu atau lebih senyawa hasil dengan bantuan panas dalam suatu reaktor disebut...
- 9. disakarida yang tersusun dari galaktosa dan glukosa adalah...
- 11. selain fenilalanin dan triptofan asam amino yang rantai sampingnya memiliki gugus aromatis adalah...
- 12. reaksi kimia yang dimanfaatkan untuk meningkatkan konsistensi minyak nabati pada pembuatan margarin adalah...
- 13. reaksi yang menggunakan larutan CuSO4 dan NaOH untuk menguji adanya ikatan peptida disebut reaksi...
- 16. amilum terdiri atas dua polimer glukosa yaitu amilosa dan...
- 18. protein dapat mengalami kerusakan struktur yang disebut dengan...protein.
Down
- 1. berdasarkan jenis monomer penyusunnya,polimer dibedakan menjadi...dan kopolimer.
- 2. bahan dasar dari Styrofoam adalah suatu polimer yang monomernya adalah...
- 3. polimer yang mempunyai sifat lunak jika dipanaskan dan mengeras kembali jika didinginkan disebut dengan sifat...
- 4. gabungan dari dua molekul glukosa disebut...
- 8. zat aditif yang digunakan untuk melunakkan polimer adalah...
- 10. berdasarkan pengelompokannya senyawa karbohidrat yang tidak dapat dipecah lagi menjadi karbohidrat yang lebih sederhana disebut...
- 14. lemak dibedakan menjadi tiga jenis, yaitu lemak jenuh, lemak tak jenuh, dan lemak ...
- 15. polimer yang merupakan karet sintetis pada pembuatan ban mobil adalah...
- 17. polivinil klorida biasa disingkat menjadi...
- 19. perubahan ukuran yang terjadi saat material diberi gaya disebut...