TTS Poros Maritim dan SDA 2
Across
- 3. Indonesia terletak diantara dua benua dan dua samudera, benua yang berada di bagian Utara Indonesia adalah benua …
- 5. Lokasi relative Indonesia yang berada diantara dua benua dan dua samudera disebut juga dengan letak …
- 7. Tanaman perkebunan yang menghasilkan serat untuk membuat ban adalah...
- 11. Letak Indonesia yang berada pada pertemuan lempeng Eurasia dan lempeng Indo-Australia disebut dengan letak …
- 14. Sumber daya alam non hayati yang terdapat di laut selain minyak dan gas adalah
- 15. Kegiatan menanam kembali pohon yang telah ditebang disebut...
- 16. endapan senyawa organic karbon yang terbentuk secara alamiah dari sisa tumbuh-tumbuhanyang mengalami perubahan tekanan dan suhu dalam waktu jutaan tahun, yang banyak digunakan sebagai sumber energi pembangkit Listrik adalah…
Down
- 1. Alat transportasi utama dalam kegiatan maritim adalah
- 2. Mineral laut yang bernilai ekonomis tinggi adalah
- 3. Lokasi absolut Indonesia yang berdasarkan sistem koordinat dan menyebabkan Indonesia beriklim tropis disebut letak …
- 4. Kegiatan budidaya laut disebut juga...
- 6. Zona Ekonomi Eksklusif sering disingkat dengan
- 8. Wilayah laut yang berada di bawah kedaulatan penuh suatu negara adalah Laut …
- 9. Jalur laut yang menghubungkan samudra Pasifik dan Hindia adalah selat..
- 10. Sumber daya alam laut yang paling banyak dimanfaatkan adalah
- 12. Potensi energi terbesar di laut adalah
- 13. Indonesia terletak diantara dua benua dan dua samudera, samudera yang berada di bagian Barat Indonesia adalah samudera …