TTS SEL
Across
- 4. Bentuk sel hewan
- 5. senyawa kimia penyusun sel
- 7. sifat sitoplasma
- 8. plastida yang terdapat pada mahkota bunga mawar
- 10. kata prokaryote berasal dari bahasa yunani yang artinya
- 11. Lisosom yang memproduksi enzim-enzim yang belum aktif adalah lisosom
- 15. Badan golgi pada del tumbuhan
- 18. GERAK Matriks sitoplasma membentuk arus-arus disebut gerak
- 20. Organisme yang tidak memiliki mitokondria.
- 21. organel yang paling banyak ditemukan di daun
- 23. pada eukariot, subunit ribosom dibuat di
- 26. MITOKONDRIA BERFUNGSI UNTUK RESPIRASI
- 27. energi yang dihasilkan oleh mitokondria disimpan dalam bentuk
- 28. Jenis pewarna yang biasa digunakan untuk mewarnai sel
- 30. cara sel darah putih memakan kuman penyakit
- 31. Uniseluler bersel
- 33. membran inti sel tersusun atas dua lapisan. ruang diantara membran tersebut adalah
- 35. PEMBENTUKAN PROTEIN
- 36. hubungan yang terbentuk antara sel eukariotik dan mitokondria Adalah simbiosis
- 37. TEMPAT SINTESIS PROTEIN
- 38. bagian mitokondria yang berisi sitokrom
Down
- 1. bersel banyak
- 2. Ilmuwan pertama yang meneliti retikulum endoplasma
- 3. Berdasarkan jumlah inti selnya, paramecium termasuk
- 6. senyawa kimia penyusun sel disebut
- 9. mikroskop yang digunakan untuk mengamati tahapan pembelahan sel mitosis fase metafisis adalah jenis mikroskop
- 12. mikroorganisme yang tergolong sel eukariotik
- 13. SEL YANG TIDAK MEMILIKI MEMBRAN INTI
- 14. metabolisme sel eukariotik
- 15. proses perpindahan zat yang terjadi secara spontan dari tekanan tinggi ke arah tekanan rendah
- 16. penemu ribosom
- 17. PENEMU TEORI SEL PERTAMA ROBERT
- 19. Yang menyatakan bahwa sel merupakan kesatuan fungsional kehidupan
- 22. rangkaian sel
- 24. ORGANEL SEL YANG HANYA TERDAPAT PADA HEWAN
- 25. Sel yang memiliki jumlah mitokondria terbanyak
- 28. UNIT TERKECIL PENYUSUN TUBUH MAKHLUK HIDUP
- 29. Organel yang dimanfaatkan euglena sp untuk bergerak
- 32. molekul yang memiliki peran katalitik dan mekanik dalam sel hidup
- 34. energi untuk perkecambahan tersimpan dalam