TTS SENI RUPA BAB 8
Across
- 2. Salah satu cara berhemat yang efektif
- 4. Produk seni rupa kriya (kerjinan) yang mengandung unsur desain (rancangan) yang mengandung fungsi khusus dan langsung, yaitu untuk menabung
- 5. Contoh seni desain ... adalah tas, baju, dan sepatu
- 8. Contoh seni desain ... adalah ruang makan, kamar tidur dan toilet
- 10. Sejak zaman ... manusia sudah melakukan kegiatan desain atau mendesain
- 13. Suatu seni untuk membuat atau menciptakan objek baru
- 14. Alat mendesain yang ditemukan oleh Alois Senefelder
- 15. Salah satu bahan untuk membuat celengan
Down
- 1. Prinsip seni desian dari keseimbangan atau keselarasan antara bagian yang satu dengan yang lain
- 3. Dengan ditemukannya mesin litografi membuat desainer bisa membuat dan mendapatkan gambar ...
- 6. Prinsip seni desain dari susunan yang teratur dari unsur yang diulang-ulang
- 7. Prisip seni desain dari perbandingan yang ideal antara bagian yang satu dengan yang lain
- 9. Contoh seni desain ... adalah poster, brosur, majalah, undangan dan komik
- 11. Contoh seni desain ... adalah masjid, sekolah, dan perkantoran
- 12. Prinsi seni desain dari kesatuan yang dipadukan melalui unsur yang mendominasi