TTS Sistem Pencernaan Kelas 8 SMP
Across
- 4. Sumber energi utama tubuh, terdapat pada nasi dan roti
- 7. Zat yang mempercepat reaksi kimia dalam pencernaan .
- 8. Alat bantu di mulut untuk menghancurkan makanan
- 9. Organ pencernaan yang menghasilkan empedu
- 12. Tempat utama penyerapan sari-sari makanan
- 13. Zat makanan yang berfungsi membangun dan memperbaiki jaringan
- 14. Organ pencernaan yang menghasilkan asam klorida
Down
- 1. Zat makanan yang berfungsi sebagai cadangan energi, contohnya minyak
- 2. Zat yang berfungsi sebagai pengatur, terdapat pada buah dan sayur
- 3. Organ yang menghasilkan enzim amilase, lipase, dan tripsin
- 5. Enzim yang memecah karbohidrat
- 6. Zat yang sangat penting untuk melarutkan makanan dan menjaga keseimbangan tubuh
- 10. Tempat penyerapan air dan pembentukan feses
- 11. Tempat masuknya makanan pertama kali ke dalam tubuh
- 13. Enzim di lambung yang memecah protein menjadi peptida