TTS SISTEM PENCERNAAN MANUSIA
Across
- 3. Enzim yang dihasilkan oleh kelenjar ludah.
- 10. Jenis gigi yang berfungsi untuk mencabik makanan.
- 11. Penyakit radang usus buntu.
- 16. Enzim yang mengubah maltosa menjadi glukosa.
- 17. Penyakit akibat kekurangan protein pada anak.
- 18. Proses pengeluaran sisa pencernaan dari tubuh.
- 19. Asam ……………….yang terdapat di dalam lambung.
- 21. halus Bagian usus yang paling panjang dan utama dalam penyerapan sari makanan.
- 24. Saluran penghubung antara faring dan lambung.
- 26. Makanan sehat yang mengandung semua zat gizi dalam jumlah seimbang.
- 27. Kondisi sulit buang air besar.
- 30. Gangguan pencernaan berupa buang air besar cair.
- 31. Organ tempat terjadinya pencernaan mekanik dan kimiawi pertama kali.
- 33. Proses penghancuran makanan oleh enzim.
- 35. Jenis karbohidrat yang tidak bisa dicerna oleh enzim manusia.
- 36. Proses memasukkan makanan ke dalam mulut.
- 37. empedu Organ yang berfungsi menyimpan empedu.
Down
- 1. Selaput lendir yang melapisi rongga mulut.
- 2. Zat gizi yang merupakan sumber energi utama.
- 4. Proses penghancuran makanan secara fisik.
- 5. Makanan padat hasil pencernaan yang akan dikeluarkan.
- 6. Hati Organ yang berfungsi memproduksi empedu.
- 7. Enzim yang dihasilkan pankreas untuk mencerna protein.
- 8. Kelenjar pencernaan yang menghasilkan insulin.
- 9. Zat yang diperlukan tubuh dalam jumlah kecil untuk menjaga kesehatan.
- 12. Zat gizi yang berfungsi sebagai cadangan energi dan pelindung organ.
- 13. Penyakit akibat kekurangan vitamin C.
- 14. Bakteri baik yang membantu pencernaan di usus besar.
- 15. Enzim yang mencerna protein di lambung.
- 20. Enzim yang mencerna lemak.
- 22. Bagian usus yang menerima makanan dari lambung.
- 23. Proses penyerapan sari-sari makanan ke dalam darah.
- 25. Bagian dari gigi yang paling keras.
- 28. Alat pencernaan yang berbentuk seperti kantung dan menyimpan makanan sementara.
- 29. Lapisan dalam lambung yang menghasilkan lendir.
- 32. besar Bagian usus yang menghubungkan usus halus dan rektum.
- 34. Enzim yang mencerna amilum menjadi maltosa.