TTS SISTEM PENERPASAN MANUSIA

12345678910
Across
  1. 2. bagian tubuh yang menghubungkan tenggorokan dan paru-paru
  2. 5. pintu masuk keluar udara ke tubuh
  3. 7. organ berongga yang dapat mengeluarkan suara saat udara masuk dan keluar
  4. 10. organ yang mengeluarkan oksigen dan memasok ke seluruh tubuh
Down
  1. 1. tabung di bawah tenggorokan yang terhubung ke paru-paru
  2. 3. kantong udara kecil di paru-paru sebagai tempat pertukaran oksigen dan karbon dioksida
  3. 4. tabung yang mengalirkan udara dari mulut dan hidung ke batang trakea
  4. 6. cabang dari bronkial yang mengarah ke alveoli
  5. 8. ruang sela di antara tulang kepala yang mengatur suhu dan kelembaban udara yang dihirup
  6. 9. otot yang membanu paru-paru menarik dan mengeluarkan udara