TTS SOSIOLOGI
Across
- 5. Penyelesaian konflik dengan cara masing-masing pihak yang berkonflik mengurangi tuntutan
- 7. Penyelesaian konflik di pengadilan
- 8. Bangsa Indonesia dipersatukan oleh prinsip Bhinneka Tunggal Ika. Oleh karena itu, bentuk integrasi yang tercipta adalah
- 9. Proses sosial yang bertujuan untuk menyatukan kembali pihak yang berkonflik, sehingga tercipta kondisi seperti sebelum konflik terjadi.
- 10. Perkawinan campuran yang berlatarbelakang perbedaan kebudayaan
Down
- 1. Upaya menyelesaikan konflik yang didasari pada pemahaman perbedaan yang terdapat pada mereka yang bermasalah disebut
- 2. Kesepakatan bersama mengenai norma dan nilai yang menjadi pedoman merupakan bentuk dari
- 3. Perubahan sosial yang mengarah pada penurunan atau kemunduran disebut
- 4. Integrasi yang terbentuk sebagai akibat adanya fungsi-fungsi tertentu dalam masyarakat, merupakan integrasi
- 6. Integrasi masyarakat yang berkenaan dengan kelompok etnis dan agama dalam masyarakat disebut integrasi