TTS (Teka-Teki Santuyyy)
Across
- 3. Pada tahun berapa Jong Ambon didirikan?
- 4. Nama pemimpin dari organisasi Aisyah, merupakan istri dari pendiri Muhammadiyah adalah...
- 5. Singkatan dari Perikatan Perkumpulan Perempuan Indonesia adalah...
- 7. Nama Lain kerja paksa adalah...
- 8. Mahatma Gandhi mengawali Nasionalisme di Negara...
- 12. Salah satu organisasi kedaerahan yang berada di Jawa adalah...
- 15. Ibu kota dari Hindia Belanda (sekarang: Indonésia) adalah....
- 17. Politik Kolonial Liberal yang memeras rakyat Indonesia menimbulkan keprihatinan sebagian masyarakat Belanda. C.Theodore Van Deventer menuangkan kritiknya dalam sebuah majalah bernama...
- 18. organisasi keagamaan yang berdiri pada awal perkembangan nasionalisme di Indonesia diantaranya adalah .....
- 19. Nasionalisme di Fillipina diawali oleh seorang Tokoh bernama...
- 20. Sekolah pendidikan dokter pribumi di Batavia pada zaman Hindia Belanda adalah...
- 22. Memasuki abad xx pola perjuangan yang bersifat kedaerahan mulai ditinggalkan. Pola perjuangan bangsa Indonesia mulai bersifat nasional. Kondisi tersebut menunjukkan bangsa Indonesia memiliki...
- 24. Muda Kristen Jawi Termasuk Organisasi...
Down
- 1. Singkatan dari Persatuan Umat Islam adalah...
- 2. Pokok-pokok kebijakan Politik Etis yang menjadi pelopor munculnya nasionalisme adalah...
- 6. Emansipasi adalah...
- 9. Berapa Tahun Eropa dan Jepang Berperang...
- 10. Muhammadiyah didirikan pada 18 November 1912 oleh...
- 11. Jong Java didirikan oleh....
- 13. Kongres pemuda pertama diadakan di...
- 14. Rasa Cinta akan tanah air disebuttt...
- 16. Nama lain dari politik balas budi adalah...
- 21. Dewi Sartika mendirikan sekolah di...
- 23. Peristiwa dari luar negeri yang mempengaruhi semangat nasionalisme di Indonesia salah satu ajaran Mahatma Gandhi yaitu...