TTS WILAYAH NKRI
Across
- 4. Berapa derajat lintang utara di Indonesia
- 10. Organisasi Budi Utomo lahir pada tahun
- 12. Tempat memproklamirkan kemerdekaan RI di Jalan Pegangsaan Timur nomor
- 15. Apa nama kitab yang ditulis Mpu Prapanca
- 16. Siapakah orang yang membagi daerah Indonesia menjadi dua wilayah(penemu garis Wallace)
- 19. Sumpah Pemuda lahir pada tahun
- 21. Nama organisasi guru Republik Indonesia adalah
Down
- 1. Burung yang berasal dari Papua adalah burung
- 2. Daerah yang ditandai dengan kedekatan lokasinya dengan perbatasan negara lain adalah daerah
- 3. Berapa derajat lintang selatan di Indonesia
- 5. Negara federal disebut sebagai negara serikat
- 6. Negara federal disebut juga sebagai negara
- 7. Nama organisasi sepak bola yang mengatur klub seluruh Indonesia
- 8. Indonesia memiliki luas sekitar
- 9. Siapa ketua BPUPKI
- 11. Ada berapa daerah yang menjadi provinsi kepulauan
- 13. Siapa panglima besar yang bersumpah untuk menyatukan seluruh daerah Nusantara menjadi satu kekuasaan wilayah
- 14. Pulau besar di Indonesia yang memiliki penduduk terpadat adalah pulau
- 17. Tanggal pembahasan wilayah dalam sidang BPUPKI dimulai pada tanggal
- 18. Wilayah yang padat penduduk dan banyak kegiatan industri disebut wilayah
- 20. Wilayah yang kurang padat penduduk serta banyak kegiatan pertanian disebut daerah