TUGAS AKHIR MATEMATIKA WAJIB "TEKA TEKI SILANG"

12345678910111213141516
Across
  1. 2. positif ogiv yang berasal dari tabel distribusi kumulatif kurang dari dengan tambahan tepi bawah dan kelas terendah
  2. 4. bawah nilai terkecil dalam suatu interval
  3. 6. jumlah kuadrat dari deviasi nilai data terhadap rata rata
  4. 9. banyaknya susunan melingkar dari n unsur yang berbeda
  5. 10. batas batas nilai yang terdapat pada data apabila seluruh data telah diurutkan dan dibagi menjadi 4 bagian
  6. 12. selisih antara data dengan nilai yang terbesar dengan nilai yang terkecil
  7. 14. penyusunan kumpulan objek yang berbeda tanpa memperhatikan urutannya
  8. 15. kelas interval data dari tiap kelompok
  9. 16. slot metode pencacahan yang menggunakan proses yaitu mengisi kotak kotak/tempat
Down
  1. 1. ilmu yang mempelajari pengambilan, penyajian, pengolahan dan penafsiran data
  2. 3. sejajar dua buah garis yang memiliki kemiringan yang sama dan tidak akan berpotongan
  3. 5. penyusunan kumpulan objek yang berbeda dengan memperhatikan urutannya
  4. 7. kumpulan titik titik yang memiliki ukuran panjang dan berdimensi satu
  5. 8. angka yang paling sering muncul dari seluruh data setelah diurutkan
  6. 11. berpotongan kedudukan 2 garis yang mempunyai titik potong karena 2 garis saling bertemu
  7. 13. kumpulan titik yang memiliki ukuran panjang dan luas sehingga berbentuk dimensi dua