unsur
Across
- 4. Pemisahan campuran berdasarkan perbedaan kecepatan migrasi pada medium.
- 7. Proses pemisahan dengan cara penguapan pelarut hingga tersisa zat padatnya.
- 9. Gabungan dua atau lebih unsur dengan perbandingan tetap melalui reaksi kimia.
- 10. Proses pemisahan campuran dengan penyaringan.
Down
- 1. Zat tunggal yang tidak dapat diuraikan lagi menjadi zat yang lebih sederhana.
- 2. Unsur gas yang paling banyak di atmosfer (sekitar 78%).
- 3. Pemisahan campuran dengan perbedaan sifat magnetik.
- 5. Campuran homogen antara zat terlarut dan pelarut.
- 6. Proses pemisahan campuran berdasarkan perbedaan titik didih.
- 8. Contoh campuran heterogen, misalnya air dan minyak.