Vertebrata
Across
- 2. Rangka yang membantu agar tubuh tegak dan mempengaruhi bentuk tubuh pada vertebrata...
- 3. Tulang rahang atas yang terdapat pada vertebrata adalah...
- 6. Bisa berbicara, terbang, dan warna-warni. Siapakah aku?
- 8. Mirip alpaca, suka mengeluarkan ludah. Siapakah aku?
- 10. Istilah vertebrata berasal dari bahasa...
- 11. Aku berasal dari Phineas and Ferb, dan aku bisa bertelur namun mamalia. Apakah aku?
- 12. Binatang melata yang merupakan salah satu kelas vertebrata...
- 13. Reptil yang kalau di darat suka menggoda ;)
- 15. Hewan amfibi yang memiliki kaki yang berukuran sama pajang adalah...
Down
- 1. Kerangka bentuk batangan kertas tapi lentur meupakan pengertian dari...
- 2. Hewan yang berasal dari Papua dan Australia dan seperti Landak. Tetapi, bisa menghasilkan listrik...
- 4. Kuda yang tinggal di laut.
- 5. Kelompok hewan vertebrata yang mempunyai 4 ruang jantung?
- 7. Saat kecil bernafas dengan insang tetapi saat dewasa bernafas dengan paru-paru. Hewan apakah aku?
- 9. Superclass yang tidak memiliki rahang adalah...
- 14. Burung termasuk klasifikasi
- 16. Mirip sapi dan merupakan hewan endemik Sulawesi...