Wawasan Kebangsaan
Across
- 2. ibukota sumatera utara
- 4. Gayo Lues terletak di pulau
- 8. lagu kebangsaan Indonesia
- 9. bahasa di sebagian wilayah Sumatera
- 10. salah satu tanaman yang banyak dihasilkan d Gayo
- 11. wilayah paling barat Indonesia
- 12. salah satu gunung yang menjadi paru-paru dunia dikawasan Gayo
- 15. wilayah paling timur Indonesia
- 17. ibukota Aceh
- 19. makanan khas Gayo Lues
- 20. Indonesia terletak di benua
Down
- 1. ibukota negara Indonesia
- 3. pulau paling utara Indonesia
- 5. ideologi Indonesia
- 6. pulau paling selatan Indonesia
- 7. lambang negara Indonesia
- 13. Presiden pertama Indonesia
- 14. kain khas Gayo
- 16. salah satu pahlawan wanita di Aceh
- 18. bulan kemerdekaan Indonesia