ZAT DAN PERUBAHANNYA

123456789101112131415
Across
  1. 4. Buah yang membusuk merupakan perubahan..
  2. 8. Perubahan wujud dari padat menjadi gas
  3. 9. Gabungan dari dua atau lebih unsur yang berbeda jenis dalam perbandingan tertentu disebut...
  4. 12. Massa jenis benda yang memiliki massa 12 kg dan volume 6 m3 adalah...(huruf)
  5. 13. Perubahan wujud dari cair menjadi gas membutuhkan energi...
  6. 14. Kertas yang digunting merupakan perubahan..
  7. 15. Zat murni yang tidak dapat diuraikan lagi menjadi zat lain yang lebih sederhana disebut...
Down
  1. 1. Campuran air dengan gula
  2. 2. Massa jenis suatu benda adalah perbandingan antara massa dengan..
  3. 3. Gabungan antara 2 atau lebih senyawa disebut...
  4. 4. Campuran Kopi dengan air merupakan campuran
  5. 5. Campuran antara air dengan minyak termasuk campuran..
  6. 6. Perubahan wujud dari gas menjadi cair disebut...
  7. 7. Gaya tarik antar partikel sangat lemah merupakan ciri-ciri zat...
  8. 10. H₂O merupakan rumus kimia dari senyawa..
  9. 11. Partikel penyusun zat padat susunannya sangat...