Across
- 1. Sungai terbesar di Indonesia
- 5. Suku yang berasal dari Kalimantan Selatan
- 6. Makanan khas Palembang
- 7. Tarian khas Bali
- 10. Jembatan terpanjang di Indonesia
- 13. Alat musik yang dimainkan dengan cara digoyangkan
- 14. Bagian paling barat Indonesia
- 16. Kain khas Palembang
- 17. Daerah dengan plat kendaraan L
- 18. Selat yang memisahkan pulau Sumatera dan pulau Jawa
- 20. Candi terbesar di Indonesia
Down
- 2. Gunung tertinggi di pulau Jawa
- 3. Senjata tradisional yang berasal dari Aceh
- 4. Makanan khas Sumatera Barat
- 8. Kota dengan penduduk terpadat di Indonesia
- 9. Pura terbesar di Indonesia yang terletak di Bali
- 11. Ibukota provinsi Bali
- 12. Alat untuk membatik
- 15. Rumah adat khas Papua
- 19. Upacara pembakaran jenazah dari Bali
