Across
- 2. Amandemen UUD 1945 keberapa yang mengenalkan pemilihan langsung presiden dan wakil presiden?
- 4. Pasal 28E dalam UUD 1945 mengatur tentang apa yang berkaitan dengan hak asasi manusia?
- 8. Toleransi terhadap sesama umat beragama adalah sikap yang sesuai dengan Pancasila, sila…
- 10. Organisasi pemerintahan tertinggi di Indonesia yang dibentuk berdasarkan UUD 1945
- 11. Keseimbangan hak dan kewajiban dan menghormati hak orang lain, merupakan nilai yang terandung dalam sila ke...
- 13. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi bangsa Indonesia adalah sebagai...
- 14. Pasal 18B dalam UUD 1945 mengatur tentang apa yang berkaitan dengan daerah khusus?
Down
- 1. Lambang negara Indonesia adalah..
- 2. Ciri khas yang membedakan bangsa Indonesia dengan bangsa lain di dunia ini adalah sikap…
- 3. Pasal berapa dalam UUD 1945 yang mengatur tentang Pancasila sebagai dasar negara?
- 5. amandemen pertama UUD 1945 disahkan melalui keputusan SU MPR 14-21 Oktober 1999, terdiri dari berapa pasal?
- 6. Mengembangkan perbuatan yang luhur, yang mencerminkan sikap dan suasana kekeluargaan dan kegotongroyongan merupakan butir pengamalan Pancasila pada sila ke...
- 7. Konsep pengawasan menurut Demokrasi Indonesia dilakukan oleh seluruhwarga negara dan secara formal ketatanegaraan dilakukan oleh
- 9. Apa nama lembaga tinggi negara yang bertugas menguji undang-undang terhadap UUD 1945?
- 12. dasar negara serta falsafah bangsa dan negara Republik Indonesia yang terdiri atas lima sila, pengertian dari
