Across
- 2. tempat melekatnya benang spindel saat terjadinya pembelahan sel
- 4. unit terkecil dari materi genetik yang menentukan sifat-sifat individu.
- 5. semua gen yang terdapat dalam suatu organisme.
- 6. kondisi kelebihan 1 kromosom
- 8. proses di mana RNA dibaca untuk membentuk protein.
- 13. basa nitrogen yang dimiliki RNA yang berbeda dengan yang dimiliki DNA.
- 15. nama ujung kromosom yang melindungi DNA
- 18. RNA yang berfungsi membawa asam amino ke ribosom saat sintesis protein.
- 19. dua atau lebih alel berbeda dari suatu gen yang berkontribusi terhadap genotipe.
- 20. jumlah kromosom yang tidak normal
- 21. proses penggabungan asam amino menjadi protein.
- 22. istilah untuk variasi genetik yang terjadi akibat mutasi pada urutan DNA.
- 23. RNA yang berfungsi membawa pesan informasi genetik dari DNA di inti sel ke ribosom di sitoplasma.
- 25. gula pentosa RNA.
Down
- 1. nama proses di mana informasi genetik ditransfer dari DNA ke RNA.
- 3. bukan komponen penting dalam penerjemahan.
- 7. nama struktur protein yang berfungsi melindungi dan mengatur akses ke DNA.
- 9. gen yang tidak diekspresikan dalam genotipe individu heterozigot.
- 10. unit terkecil dari protein.
- 11. enzim yang berperan dalam pembukaan heliks DNA.
- 12. struktur manik manik yang tersusun dalam kromonema
- 14. bagian dari sel tempat sintesis protein terjadi.
- 16. istilah untuk rangkaian tiga nukleotida yang mengkode asam amino.
- 17. proses pembentukan RNA dari DNA.
- 24. pengaturan gen yang dapat dipengaruhi oleh faktor lingkungan.
