Across
- 1. Reaksi penambahan H₂ pada alkena disebut
- 5. Tata nama senyawa hidrokarbon mengikuti sistem ini
- 6. Alkuna dengan 3 atom karbon
- 9. Nama gugus alkil dari metana
- 10. Nama IUPAC dari CH≡CH
- 11. Hidrokarbon tidak jenuh dengan satu ikatan rangkap tiga
- 12. Hidrokarbon tidak jenuh dengan satu ikatan rangkap duadua
- 14. Hidrokarbon jenuh dengan ikatan tunggal antar atom karbon
- 15. Nama lain dari etena
Down
- 2. Alkena dengan 2 atom karbon
- 3. Proses pengolahan minyak bumi dengan menyambungkan hidrokarbon rantai pendek menjadi rantai hidrokarbon yang lebih panjang dikenal dengan istilah
- 4. Senyawa C₄H10 memiliki dua isomer, nama senyawanya adalah
- 7. Alkana dengan 3 atom karbon
- 8. CH3 - CH2 - CH2 - CH2 - CH3 Dari senyawa tersebut, yang menjadi nama IUPAC adalah
- 13. Nama umum dari metana, etana, propana, dan butana
