4 SISTEM TUBUH

1234567891011121314151617181920212223242526272829
Across
  1. 3. Salah satu penyebab penyakit pada sistem pernapasan
  2. 6. Enzim pada lambung yang berfungsi untuk membantu kerja enzim pepsin dan juga bertugas membunuh kuman-kuman yang masuk bersama makanan
  3. 7. Pembuluh darah yang terlihat dari kulit berwarna biru dan memiliki wujud besar namun tipis
  4. 9. Cairan kimia yang dikeluarkan oleh trombosit
  5. 11. Manusia memiliki sistem peredarah darah
  6. 13. Sebutan lain trombosit
  7. 15. Bagian darah yang berfungsi untuk melawan kuman-kuman penyebab penyakit
  8. 16. Suatu kondisi mengerasnya dinding pembuluh darah arteri karena kolestrol
  9. 19. Cairan hasil sisa metabolisme
  10. 20. Cairan yang dikeluarkan oleh kulit ketika melakukan eksresi
  11. 23. Zat yang dihirup ketika bernapas
  12. 24. Proses masuknya udara ke dalam paru-paru
  13. 27. Bagian tubuh yang berfungsi mengantarkan oksigen, nutrisi dari makanan, hormon, atau sisa-sisa sampah hasil metabolisme tubuh kita
  14. 28. otot berbentuk kubah yang terletak di bawah paru-paru dan jantung, dan berfungsi untuk memisahkan rongga dada dengan rongga perut
  15. 29. Organ utama dalam sistem pernapasan
Down
  1. 1. Tempat yang mengandung pita suara
  2. 2. Bagian pada darah yang berfungsi untuk menghentikan dan menutup perdarahan
  3. 4. Suatu kondisi ketika tekanan darah seseorang sama atau di atas 140/90
  4. 5. Nama lain sel darah merah
  5. 6. Udara masuk melalui
  6. 8. Bagian paru-paru tempat terjadinya pertukaran gas
  7. 10. Bagian jantung yang berfungsi memompa darah keluar dari jantung
  8. 12. Pembuluh darah terbesar
  9. 14. Proses keluarnya udara dari paru-paru
  10. 17. Proses mengeluarkan zat sisa metabolisme
  11. 18. Enzim pada lambung yang berfungsi untuk merubah protein menjadi asam amino
  12. 21. Saluran yang menghubungkan mulut dengan paru-paru
  13. 22. organel sel yang berbentuk seperti rambut halus yang berfungsi untuk menggerakkan lendir yang mengandung kotoran atau zat asing keluar dari tenggorokan
  14. 25. Proses pengolahan makanan yang dibantu oleh suatu zat kimia yang disebut enzim
  15. 26. Organ utama tempat makanan dicerna secara kimiawi