Across
- 1. dokumen perencanaan menengah kota Ambon tahun 2025-2029
- 3. program layanan dasar yang melibatkan banyak pihak
- 9. salah satu solusi penanganan lingkungan melalui fasilitas daur ulang
- 10. proyek pelabuhan baru yang mendukung logistik dan perikanan
- 11. hukum tradisional yang harus di jaga dalam pembangunan
- 13. salah satu sektor unggulan Ambon yang berkaitan dengan hasil Laut
- 14. pelibatan instansi swasta dan masyarakat di sebut sebagai bentuk
- 15. salah satu jenis sampah yang jadi perhatian dalam pengelolaan lingkungan
Down
- 2. julukan khas untuk kota Ambon
- 4. kegiatan pelatihan bagi warga untuk meningkatkan kualitas hidup
- 5. topografi Kota Ambon yang sempit dan datar menyebabkan keterbatasan
- 6. jalur perkembangan spasial kota yang mengikuti garis
- 7. kawasan di Ambon yang di kembangkan sebagai pusat ekonomi baru
- 8. salah satu solusi untuk menangani anak jalanan adalah pembinaan oleh dinas
- 12. sistem berbasis digital untuk promosi dan informasi wisata
