Across
- 3. Kegunaan informasi akuntansi untuk membuat kebijakan pajak dan sebagai dasar penyusAunan statistik pendapatan nasional, merupakan kegunaan pajak bagi
- 5. Hak kekayaan pemilik merupakan istilah dari…
- 7. Faktur asli diserahkan kepada
- 9. Dalam rumus persamaan dasar akuntansi, Harta dikurang modal akan menghasilkan akun
- 11. Pihak luar perusahaan yang dibayar untuk memberikan pendapat terhadap kewajaran laporan keuangan perusahaan adalah akuntan
- 15. Bidang akuntansi yang khusus berhubungan dengan penetapan dan perhitungan pajak disebut akuntansi.
- 16. Bidang akuntansi yang menguji dan -memeriksa secara independen terhadap laporan keuangan disebut
- 17. Proses mengidentifikasi, pengukuran, dan penilaian, informasi ekonomi sehingga terbentuk laporan keuangan yang berguna dalam pengambilan keputusan disebut
- 18. Transaksi ekuitas dan transaksi usaha adalah transaksi berdasarkan
- 19. Bidang akuntansi yang menekankan kegiatan pada penetapan dan control atas biaya terutama yang berhubungan dengan biaya produksi adalah akuntansi...
- 20. Pada laporan keuangan, Ketika pendapatan lebih besar dari pada kewajiban yang telah dikeluarkan dan hasilnya tidak minus, maka Perusahaan mengalami kondisi
- 22. akun yang bisa diambil oleh pemilik dan biasa digunakan untuk keperluan pribadi...
- 23. Akun yang dilaporkan dalam neraca, di mana saldo akunnya terbawa dari satu periode ke periode berikutnya, disebut akun..
- 24. Ikhtisar yang menggambarkan tentang aktiva, utang dan modal pada waktu saat tertentu
- 25. wesel yang ada pada akun liabilitas adalah wesel...
Down
- 1. Akuntansi yang menyajikan rencana -keuangan untuk suatu periode melalui perkiraan-perkiraan dan menyiapkan perbandingan antara operasi yang sebenarnya terjadi dan rencana operasi yang akan datang, adalah bidang akuntansi
- 2. Informasi keuangan yang disajikan harus mengarah pada kepentingan umum dan tidak bergantung kepada kebutuhan pihak tertentu. Kriteria ini menunjukkan pada kriteria kualitas informasi yang bersifat
- 4. Informasi akuntansi harus dapat memenuhi kebutuhan para penggunanya dalam rangka mengambil keputusan ekonomi. Hal ini sesuai dengan syarat laporan keuangan...
- 6. Penyusutan yang terjadi pada asset tidak berwujud disebut sebagai
- 7. Perusahaan jasa yaitu perusahaan yang menghasilkan dan menjual
- 8. tokoh yang menulis dan menerbitkan buku berjudul Summa de Arithmetica, Geometria, Proportioni et Propotionalita...
- 10. akun yang tergolong sebagai aktiva tak berwujud dan berupa nama baik perusahaan adalah
- 11. Barang-barang yang digunakan untuk kegiatan usaha dan diperkirakan habis dipakai dalam setahun adalah
- 12. Akun yang mengalami depresiasi adalah
- 13. wesel yang ada pada akun aktiva adalah wesel
- 14. pembelian peralatan secara tunai akan mengurangi akun...
- 21. Nama lain harta…
