Across
- 2. presiden pertama Indonesia
- 3. tokoh yang menjahit bendera merah putih
- 8. mata uang Indonesia
- 9. sekretariat ASEAN terletak di kota
- 10. mata uang filiphina
- 12. tokoh pers(wartawan) dan juga menyimpan naskah teks asli kemerdekaan
- 14. Organisasi Perhimpunan Negara-Negara di kawasan Asia Tenggara
- 16. negara dengan julukan seribu pagoda
- 18. tokoh pendiri ASEAN dari Indonesia
- 19. nama jalan tempat proklamasi di bacakan
- 20. ibu kota kuala lumpur terdapat dinegara
Down
- 1. peristiwa penculikan soekarno dan hatta
- 4. menteri luar negeri Indonesia pertama
- 5. tokoh yang mengusulkan proklamasi di tulis atas nama bangsa
- 6. bapak koperasi indonesia
- 7. negara yang tidak memiliki pantai
- 11. tokoh pengetik naskah proklamasi
- 13. patung berkepala singa dan berbadan ikan duyung
- 15. tokoh yang mengibarkan bendera saat proklamasi
- 17. negara yang tidak pernah di jajah di ASEAN
