Across
- 3. Pensil, krayon, spidol, konte dan drawing pen adalah alat menggambar media...
- 6. Salah satu media basah yang memiliki karakteristik transparansi tinggi yaitu cat...
- 8. Jenis bahan lunak alami buatan yang biasanya digunakan untuk membuat guci, vas, genteng, patung, kendi dan lainnya yaitu...
- 9. Salah satu contoh bahan lunak buatan yaitu...
Down
- 1. Produk kerajinan yang bahan utamanya bersifat lunak, lentur, lembut dan mudah dibentuk disebut bahan...
- 2. Berfungsi mengurangi tanah liat yang akan dibentuk yaitu...
- 4. Alat pemotong yang tidak memerlukan alas potong yaitu...
- 5. Cat air, cat akrilik, cat minyak, dan cat poster adalah jenis pewarna...
- 7. Salah satu bahan keras dari alam yaitu...
- 8. Karakteristik pensil warna yaitu warna yang dihasilkan cenderung...
