Across
- 5. Penyampaian cerita biografi harus ditulis sesuai urutan peristiwa yang benar terjadi atau secara
- 6. Bagian teks eksposisi yang berisi kesimpulan akhir disebut...?
- 8. Struktur teks biografi yang pertama adalah
- 9. Kata yang sering digunakan dalam teks eksposisi seperti “oleh karena itu”, “selain itu”, atau “namun” disebut...?
- 10. Salah satu ciri kebahasaan hikayat adalah penggunaan bahasa yang bersifat ..., yang berarti bahasa tersebut menggunakan gaya lama dan klasik.
- 12. Jenis paragraf dalam teks eksposisi yang berisi pendapat penulis disebut paragraf...
- 14. Dalam hikayat, penggunaan kata-kata yang memiliki makna ganda atau lebih disebut .... Hal ini sering digunakan untuk memberikan kedalaman dan makna tersirat dalam cerita
Down
- 1. Bagian penutup atau kesimpulan pada teks biografi disebut
- 2. Jenis teks yang bertujuan menyampaikan gagasan atau pendapat disebut teks...?
- 3. Struktur teks eksposisi yang berisi sudut pandang atau pandangan awal penulis disebut...?
- 4. Karya sastra yang berisi riwayat hidup seorang tokoh penting atau ternama adalah
- 5. Dalam hikayat, bagian yang menggambarkan puncak konflik dan titik balik cerita disebut
- 7. Dalam hikayat, bagian yang menggambarkan peristiwa-peristiwa utama dan konflik yang dialami tokoh utama disebut
- 11. Salah satu ciri kebahasaan hikayat adalah penggunaan kata-kata yang memiliki akar bahasa
- 13. Biografi adalah riwayat hidup yang ditulis oleh orang lain. Maka, riwayat hidup pribadi yang ditulis oleh diri sendiri disebut
