B INDO

1234567891011121314151617181920
Across
  1. 3. kata kerja yang mengutarakan suatu respons atau reaksi individu terhadap sebuah kondisi, atu pengalaman tertentu disebut kata kerja
  2. 5. kalimat "Ya sudah saya setuju Rp 1.800.000,00." dalam teks negosiasi termasuk ke dalam struktur
  3. 6. kata kerja yang menunjukkan aktivitas yang sedang dilakukan subjek atau menunjukkan adanya tindakan fisik atau mental disebut kata kerja
  4. 9. paragraf yang kalimat utamanya berada pada akhir paragraf disebut
  5. 10. sebuah tulisan yang isinya memaparkan tentang kisah kehidupan seseorang yang ditulis oleh orang lain adalah
  6. 13. kalimat yang bertujuan membujuk, menarik perhatian, atau memengaruhi disebut kalimat
  7. 14. sebuah topik yang menjadi pokok atau inti pengembangan suatu paragraf adalah
  8. 16. KEGIATAN BERUNDING ATAU TAWAR MENAWAR UNTUK MENCAPAI KESEPAKATAN ATAU PERSETUJUAN BERSAMA ANTARA BEBERAPA PIHAK ADALAH
  9. 19. setelah dikembangkan teks negosiasi juga perlu agar mendapatkan sebuah tulisan yang sempurna dan menarik
  10. 20. meminimalisasikan kesalahan dalam pelaksanaan bermain peran adalah tujuan dari
Down
  1. 1. bahasa yang digunakan dalam teks biografi harus
  2. 2. teks yang menceritakan kembali suatu kronologi peristiwa tertentu berdasarkan pengalaman yang dialami di masa lalu dengan tujuan untuk memberi informasi atau menghibur pembaca adalah teks
  3. 4. biografi berakar dari bahasa
  4. 7. langkah pertama dalam menulis teks negosiasi adalah menentukan
  5. 8. kesepakatan antara kedua belah pihak adalah...negosiasi
  6. 11. kalimat yang menanyakan sesuatu disebut dengan kalimat
  7. 12. teks negosiasi dapat ditampilkan dalam berbagai bentuk, salah satunya berupa percakapan dengan kalimat langsung antara kedua belah pihak atau sering disebut
  8. 15. kata ganti orang sering disebut dengan
  9. 17. kata "dibesarkan" adalah contoh dari kata kerja
  10. 18. nama lain dari kata sifat adalah