Across
- 1. Sikap seseorang yang bersedia mengorbankan segalanya untuk kemakmuran tanah airnya disebut...
- 4. Dasar Negara Indonesia...
- 5. Mendapatkan pendidikan dan penghidupan yang layak termasuk kedalam...
- 7. Cinta tanah air dan rela berkorban untuk Nangsa dan Negara termasuk nilai dari...
- 9. Seorang penduduk yang tidak memiliki kewarganegaraan...
- 12. Perasaan cinta yang tinggi atau banggga terhadap tanah air dan tidak memandang rendah bangsa lain
- 16. Kewarganegaraan yang di tentukan berdasarkan keturunan nya merupakan asas..
- 17. Sumber hukum tertinggi di Indonesia...
- 18. Ketentuan tentang kewarganegaraan diatur dalam UUD NRI 1945 pasal...
- 20. Sesuatu yang harus dilakukan untuk mendapatkan hak hak yang dijamin oleh norma yaitu...
Down
- 2. Semangat nasionalisme juga tertuang dalam Pancasila yaitu sila ke...
- 3. Orang bangsa Indonesia asli dan orang Bangsa lain yang disahkan dengan undang-undang disebut...
- 6. Naturalisasi istimewa diberikan kepada orang asing yang telah...
- 8. Seorang penduduk yang mempunyai dua kewarganegaraan disebut...
- 10. Pengajuan diri kepada pemerintah untuk menjadi warga negara Indonesia disebut...
- 11. Warga Negara Indonesia dan orang asing yang bertempat tinggal di Indonesia disebut...
- 13. Kewarganegaraan yang di tentukan berdasarkan tempat lahir nya merupakan asas...
- 14. Undang Undang Ri nomor 12 tahun 2006 menjelaskan penentuan kewarganegaraan melalui...
- 15. Naturalisasi istimewa diberikan sesuai pasal ke....
- 19. Siapa pencetus NKRI...
