Across
- 2. menyatakan ungkapan kiasan atau penggambaran
- 6. majas yang menggunakan kata-kata yang bukan arti sebenarnya atau arti kiasan.
- 9. orang yang menulis puisi atau sajak
- 10. puisi yang isinya mudah dipahami, sering didebut puisi polos
- 11. puisi yang mempunyau makna yang cukup sulit dipahami
- 12. baris dalam puisi atau sajak
- 16. majas yang mengungkapkan keseluruhan objek padahal hanya sebagian objek
- 17. satu kesatuan puisi yang terdiri atas beberapa baris, seperti pantun yang terdiri atas empat baris.
- 19. membandingkan perasaan atau emosi dengan suatu objek
- 20. merupakan sebuah bentuk karya sastra yang puitis, terdiri atas larik dan bait.
Down
- 1. "dentuman itu menggelegar membelah angkada" majas tersebut termasuk
- 3. pengulangan bunyi yang berselang, baik dalam puisi maupun pada bagian akhir
- 4. hasil sastra, baik berupa puisi, prosa, edisi maupun lakon
- 5. Gaya bahasa disebut sebagai
- 7. majas yang mengungkapkan lebih halus terhadap ungkapan yang dirasa kasar atau merugikan
- 8. majas yang menggunakan sebagian unsur/objek untuk menunjukkan keseluruhan objek
- 13. majas sindiran yang kasar
- 14. pengulangan kata dinamakan
- 15. bunyi-bunyi yang berulang, teratur, dan variasi bunyi menimbulkan gerak yang hidup
- 18. perbandingan yang langsung menyatakan sesuatu sama dengan hal lainnya dengan menggunakan kata-kata pembanding
