Across
- 3. Makna yang secara jelas ditemukan dalam kalimat yang tertulis di sebuah cerita
- 4. Penyajian bacaan dalam bentuk singkat dengan mempertahankan urutan isi dan sudut pandang pengarang bacaan asli
- 8. Kata baku dari praktek
- 9. Gagasan utama yang merupakan pernyataan inti pembahasan
- 11. Bagian yang berisi gambaran umum karya sastra yang akan diulas
- 12. Cerita sastra yang berisi tentang hewan
- 13. Teks yangg dihasilkan dari sebuah analisis terhadap berbagai karya sastra
- 14. Penjelasan tambahan berupa contoh, bandingan, dan sebagainya untuk lebih memperjelas paparan (tulisan dan sebagainya)
Down
- 1. Tulisan berisi ulasan, pertimbangan, atau pembicaraan suatu karya (sastra, nonsastra, film, atau drama)
- 2. Pandangan mengenai karya sastra yang diulas
- 5. Nama lain dari kata hubung
- 6. Salah satu jenis teks berisi tentang cerita kehidupan sehari-hari
- 7. Ikhtisar/pendapat terakhir berdasarkan uraian sebelumnya
- 10. Makna kata yang bukan sebenarnya
