Across
- 3. Bagian yang berisi kesimpulan dari suatu teks eksplanasi disebut
- 6. Prosa fiksi yang menceritakan tentang suatu peristiwa yang dialami oleh tokoh utama adalah
- 7. Informasi yang tertuang pada teks eksplanasi bersifat sesuai fakta yang disebut
- 8. Teks yang menjelaskan langkah-langkah melakukan sesuatu secara lengkap dan jelas
- 9. Teks yang berisi penjelasan mengenai suatu fenomena, baik fenomena alam maupun fenomena sosial
- 10. Bagian cerita yang mengacu pada masalah tempat dan waktu terjadinya peristiwa pada teks cerpen disebut
Down
- 1. Unsur intrinsik cerpen yang menyampaikan pesan kebaikan yang disampaikan pengarang disebut
- 2. Bagian teks prosedur yang berupa pengantar tentang topik yang akan dijelaskan kemudian adalah
- 4. kegiatan yang dilakukan untuk memperbaiki kesalahan-kesalahan teks prosedur adalah
- 5. Tokoh yang memerankan peran jahat dalam teks cerpen disebut
