Across
- 2. Kata sifat yang menunjukkan urutan waktu suatu kejadian dalam teks rekon.
- 6. Jenis teks rekon yang menceritakan pengalaman pribadi
- 8. Alat komunikasi yang ditemukan oleh Alexander Graham Bell
- 9. Tujuan dari teks rekon adalah untuk memberi informasi ataupun …
Down
- 1. Alat komunikasi tradisional yang berupa tabung bambu atau kayu berongga untuk menghasilkan bunyi sebagai penanda
- 3. Reorientasi biasanya berisi … dari peristiwa yang diceritakan.
- 4. Pendapat, pikiran, atau pendirian seorang penulis disebut
- 5. Bagian awal teks rekon yang berisi pengenalan tokoh, tempat, dan waktu.
- 7. Jenis teks yang menceritakan kembali suatu peristiwa yang telah terjadi
- 8. Stasiun televisi pertama di Indonesia
