Across
- 2. Kondisi rata-rata cuaca berdasarkan waktu yang panjang untuk suatu lokasi di bumi atau planet lain
- 5. Salah satu pembagian utama tahun, biasanya berdasarkan bentuk iklim yang luas
- 8. Musim di mana bunga-bunga mulai berjatuhan sebelum musim salju
- 9. Proses di mana es mulai berubah menjadi air
- 10. Gejala alam yang terjadi dalam waktu singkat dan mengalami perubahan
- 12. Salah satu contoh kata yang menandakan kalimat saran
- 14. Biasanya terjadi di bulan Oktober sampai Februari, air turun dari langit
- 15. Jumlah musim yang ada di Indonesia
Down
- 1. Musim di Indonesia yang biasanya panas dan jarang sekali terjadi hujan
- 3. Ketika air berubah menjadi gas
- 4. Menggambarkan cuaca yang sangat panas
- 5. Negara tetangga Indonesia yang memiliki musim yang sama dengan Indonesia
- 6. Musim di mana bunga-bunga mulai bermekaran setelah musim salju
- 7. Cuaca yang menandakan akan datangnya hujan
- 11. suasana di mana matahari bersinar tidak terlalu panas, tidak hujan, dan tidak berawan
- 13. Jumlah musim di Jepang, Australia, dan Kanada
