Across
- 2. memindahkan tempat rencana industri didaerah itu segera diwujudkan.
- 4. perubahan secara drastis untuk perbaikan (bidang sosial, politik, atau agama) dalam suatu masyarakat atau negara .
- 5. yang berlangsung secara cepat dan menyangkut dasar atau pokok-pokok kehidupan.
- 12. berarti perubahan pada sifat-sifat terwariskan suatu populasi organisme dari satu generasi ke generasi berikutnya.
- 13. pembauran satu kebudayaan yang disertai dengan hilangnya ciri khas kebudayaan asli sehingga membentuk kebudayaan baru
- 14. yang berlangsung secara cepat dan menyangkut dasar atau pokok-pokok kehidupan.
- 16. proses penyebaran unsur baru, baik berupa alat, ide atau gagasan dari satu pihak ke pihak lain.
- 18. gerakan untuk mendapatkan suatu kedaulatan dan memisahkan suatu wilayah.
- 19. istilah yang digunakan untuk menjelaskan pandangan tentang ragam kehidupan di dunia.
Down
- 1. bonus yang dinikmati suatu negara sebagai akibat dari besarnya proporsi penduduk produktif (rentang usia 15-64 tahun) dalam evolusi kependudukan yang dialaminya.
- 3. perpindahan penduduk yang asalnya dari pedesaan menuju ke perkotaan, yang biasanya bertujuan untuk mencari pekerjaan tetap.
- 6. aktivitas menempatkan modal baik berupa uang atau aset berharga lainnya ke dalam suatu benda, lembaga, atau suatu pihak dengan harapan pemodal kelak akan mendapatkan keuntungan setelah kurun waktu tertentu.
- 7. masuknya kebudayaan setempat baik dalam konteks positif ataupan negatif.
- 8. suatu proses sosial yang timbul manakala suatu kelompok manusia dengan kebudayaan tertentu dihadapkan dengan unsur dari suatu kebudayaan asing.
- 9. sebuah mata statistik dari statistik kependudukan yang membagi dan membahas masalah kependudukan dari segi umur dan jenis kelamin.
- 10. Salah satu bentuk kebangkitan, yang berusaha mengangkat golongan masyarakat bawah yang tertindas dan telah lama menderita dalam kedudukan sosial yang rendah
- 11. perjuangan yang dilakukan oleh berbagai pihak untuk memperoleh hal-hal yang langka seperti nilai, status, kekuasaan, otoritas,dan lain sebagainya ( Mediasi penyelesaian konflik melibatkan pihak ketiga yang netral.
- 15. masuknya unsur kebudayaan asing ke dalam kebudayaan setempat dengan peperangan.
- 17. setiap peristiwa yang sedang terjadi mengarah pada situasi tidak stabil dan berbahaya yang memengaruhi individu, kelompok, komunitas, atau seluruh masyarakat.
