Across
- 4. teknik perbanyakan tanaman dengan mengambil jaringan kecil dari tanaman induk
- 5. Teknik rekayasa genetik yang melibatkan penyisipan gen dari satu organisme ke organisme lain
- 7. proses menghasilkan individu baru tanpa melakukan perkawinan
- 10. produk bioteknologi yang digunakan sebagai vaksi covid 19 berbasis Mrna
- 14. Ilmuwan yang menemukan penisilin dari jamur penicillium notatum
- 16. Ilmuan penemu vaksin rabies
- 17. protein yang dihasilkan melalui rekayasa genetik untuk penderita diabetes
- 18. Tanaman yang telah dimodifikasi genetik untuk tahan terhadap hama
Down
- 1. Mikroorganisme yang digunakan dalam pembuatan tempe
- 2. teknologi reproduksi buatan untuk menghasilann individu secara genetik
- 3. Teknologi yang memanfaatkan makhluk hidup untuk menghasilakan produk yang bermanfaat
- 6. Proses pemanfaatkan mikroorganisme untuk menghasilkan alkohol dan roti
- 8. bioteknologi yang masih menggunakan cara alami seperti fermentasi
- 9. Produk hasil fermentasi susu oleh bakteri lactobacillus
- 11. Salah satu hasil bioteknologi yang digunakan dalam industri pangan amilase dalam pembuatan roti
- 12. Enzim yang berperan dalam proses pembekuan susu menjadi keju
- 13. Gas yang dihasilkan dari fermentasi limbah organik dan digunakan sebagai bahan bakar
- 15. organisme yang telah mengalami perubahan genetik akibat rekayasa genetik
