Across
- 4. raja ke 5 daulah mughal di India
- 6. salar pemerintahan daerah dipegang oleh kepala komandan
- 8. gubernur lahore
- 12. 1450 m Humayun berhasil dikalahkan oleh
- 15. jahangir berhasil menundukkan bengala mewar dan
- 16. istri kesayangan shah jihan
- 17. salah satu masjid terbesar di india
- 19. penguasa gujarat yang berusaha untuk memisahkan diri dari kekuasaan mughal
- 20. the british East India Company
- 21. jalaluddin Muhammad Akbar meninggal di
- 23. subdistrik dipegang komandan
- 24. Nurudin Muhammad sangir nama lain dari
Down
- 1. pemimpin daulah mughal(1530-1556m)
- 2. daulah mughal dirintis oleh
- 3. Akbar memproklamasikan sebuah cara baru dalam beragama yaitu konsep
- 5. merupakan kediaman utama dari penguasa dari daulah mughal
- 7. raja terbesar daulah mughal di India
- 9. penguasa farghana
- 10. tatkala masih kanak kanak shah jihan bernama
- 11. india dalam keadaan kritis dibawah kepemimpinan
- 12. Akbar menerapkan politik toleransi universal
- 13. pemimpin daulah mughal(1658-1707m)
- 14. pemimpin yang paling singkat daulah mughal
- 18. istana marmer putih gading yang terletak di tepi selatan sungai yamuna
- 22. 1525m punjab dikuasai oleh