Across
- 2. terbuat dari kayu dan membran serta berbentuk menyerupai tifa
- 4. alat musik membranophone berasal dari Papua
- 6. cara memainkan dipukul berbentuk seperti bedug kecil berasal dari sumatra barat
- 8. berasal dari sumatra barat cara memainkan ditiup
- 9. cara memainkan dipetik berbentuk persegi panjangberasal dari kalimantan
- 10. termasuk idiophone berasal dari bali tetrbuat dari bilah bilah logam
- 11. alat musik gesek yang berasal dari sumatra barat
- 13. cara memiankan nya dipetik berasal dari Batak
- 14. termasuk idiophone dan berbentuk seperti bonang di jawa tengah
- 17. sumber suara dari alat musik Garantung dari batak
- 18. berasal dari bali berbetuk cymbal kecil berjumlah dua buah
- 19. termasuk alat musik petik dari jawa tengah
Down
- 1. asal daerah alat musik pupuik batang padi
- 3. terbuat dari bambu dan berbantuk seperti calung namun berasal dari Bali
- 5. terbuat dari kayu dan ku.it hewan berbentuk menyerupai gendang
- 7. berasal dari batak dan berbentuk seperti gendang, berjumlah 6
- 9. sumber suara alat musik asapi
- 12. cara memainkan alat musik kelompok aerophone
- 15. termasuk idiophone berasal dari batak dan berbentuk seperti gog besar
- 16. cara memainkan alat musik kelompok membranophone
