Across
- 1. Kondisi kulit yang ditandai dengan terjadinya penyumbatan dan peradangan pada kelenjar sebasea(kelenjar minyak) disebut..
- 4. Proses penyaringan darah yang mengandung zat-zat sisa metabolisme yang dapat menjadi racun bagi tubuh disebut..
- 5. Proses pengeluaran zat zat sisa metabolisme dari dalam tubuh disebut sistem
- 7. Hati mengeluarkan zat yang bernama..
- 8. Proses terakhir dalam pembentukan urine,daimana akan terjadi penyaringan kembali air,garam NaCI,dan urea adalah..
- 9. Hati memiliki beberpa fungsi salah satu salah satu nya,mengubah provitamin A menjadi....A
- 11. Contoh dari sistem sekresi adalah...
- 13. Yang terletak di kanan kiri tulang pinggang adalah..
- 14. Lapisan yang mempunyai sel epitel dan mempunyai keratin disebut..
- 17. Kelenjar yang tersebar diseluruh bagian tubuh di memiliki beberapa fungsi salah satu yaitu,mengubah provitamin A menjadi...A
- 18. Di dalam hati protein yang telah usang di pecah menjadi..
- 19. Lapisan yang berfungsi untuk menyatukan kulit pada otot disebut..
Down
- 2. Mekanisme tubuh untuk menyerap kembali zat yang diperlukan oleh tubuh adalah..
- 3. Kelenjar yang menghasilkan keringat yang mengandung lemak dan pekat,serta terdapat di folikel rambut,seperti ketiak dan kulit kepala disebut..
- 6. Paru-paru dalam sistem ekskresi berfungsi untuk mengeluarkan..
- 8. Fungsi hati adalah untuk menguraikan asam amino,yang akan menghasilkan..
- 10. Gangguan pada hati penyakit kuning adalah..
- 12. Proses penyaringan darah pada ginjal terjadi di..
- 15. Urea,asam urat,bilirubin,dan air dapat dikeluarkan melalui ginjal dalam bentuk..
- 16. Pertukaran gas oksigen dan karbondioksida terjadi di dalam..
