Across
- 5. Mesin cuci merupakan contoh perubahan dari energi listrik menjadi energi ....
- 6. Kegiatan menyetrika, terjadi perubahan energi listrik menjadi energi ....
- 8. Panas disebut juga dengan energi ....
- 9. Energi gerak yang kita lakukan sebenarnya berasal dari energi ....
- 11. Contoh perubahan energi listrik menjadi energi cahaya yaitu ....
- 13. Cahaya matahari digunakan oleh tumbuhan hijau untuk membuat makanan pada proses ....
- 15. Contoh sumber energi yang dapat diperbaharui adalah ....
- 16. Waduk dimanfaatkan sebagai pembangkit listrik tenaga ....
- 18. Sumber energi yang dihasilkan dari limbah organik seperti kotoran sapi disebut ....
- 19. Kemampuan suatu benda atau seseorang untuk melakukan usaha atau gerak disebut ....
Down
- 1. Negara yang dijuluki negara kincir angin karena memiliki kincir raksasa yang digunakan sebagai sumber tenaga listrik adalah ....
- 2. Contoh benda yang menggunakan energi angin sebagai energi alternatif adalah ....
- 3. Pembangkit Listrik Tenaga Air kepanjangan dari ....
- 4. Laser merupakan contoh perubahan dari energi listrik atau energi kimia menjadi energi ....
- 7. Contoh perubahan energi listrik menjadi energi bunyi ....
- 10. Sumber energi yang tidak dapat diperbaharui yaitu ....
- 11. Generator yang digerakkan oleh turbin menghasilkan energi ....
- 12. Sumber energi panas terbesar berasal dari ....
- 14. Contoh perubahan energi listrik dan energi panas ....
- 17. Alat musik drum ketika dipukul akan menghasilkan energi ....
