Across
- 3. Sel kelamin betina pada tumbuhan adalah...
- 4. Merupakan tumbuhan yang berkembangbiak dengan cara merunduk
- 5. Patung yang dibuat sebagai penghias bangunan, taman adalah...
- 7. ALat yang digunakan membuat patung dari bahan lunak
- 10. Salah satu macam-macam perkembangbiakan vegetatif alami
- 12. Bunga dibedakan menjadi bunga tidak lengkap dan...
- 13. Penyerbukan yang serbuk sarinya jatuh dikepala putik bunga yang sama adalah...
- 14. Persamaan derajat antar sesama manusia termasuk pengamalan sila ke...
- 15. Kunyit, jahe merupakan tumbuhan yang berkembangbiak dengan cara...
- 16. Bahasa resmi negera Thailand adalah...
- 17. sejenis adalah...
- 18. Mayoritas agama di negara Malaysia adalah...
Down
- 1. sel kelamin jantan pada tumbuhan adalah...
- 2. Alat perkembangbiakan betina pada tumbuhan yaitu...
- 6. Sebagian besar wilayah Singapura berupa...
- 7. Alat perkembangbiakan jantan pada tumbuhan yaitu...
- 8. Durian, jeruk, mangga termasuk contoh tumbuhan yang berkembangbiak secara...
- 9. Negara yang berbatasan langsung dengan pulau Kalimantan adalah...
- 10. Penyerbukan yang serbuk sarinya jatuh dikepala putik bunga lain
- 11. Patung yang bentuknya nyata sesuai wujudnya adalah patung...
- 12. Bahan yang bersifat keras dan sulit dibentuk disebut...
