Across
- 3. SF6 digunakan dalam berbagai peralatan transmisi tenaga
- 5. Atom klorin bereaksi dengan ozon membentuk ….
- 7. hujan asam mengakibatkan kerusakan ….
- 9. Pemusnahan ozon terjadi ketika sinar ultraviolet mereaksikan ozon yang membentuk ….. oksigen
- 11. Hujan asam pertama kali turun di ……
- 13. Intergovernmental Panel on Climate Change (IPCC) menyimpulkan bahwa sebagian besar kenaikan suhu rata-rata bumi disebabkan oleh aktivitas manusia yang menghasilkan gas rumah ……
- 14. Kaca berfungsi menangkap dan mengurung panas dari sinar ….
- 16. hujan yang memiliki pH di bawah 5,6 adalah hujan ….
- 17. Pada saat digunakan, CFC akan menguap ke ….
- 19. Ilmuwan Jerman, Christian Friedrich Schonbein pada tahun 1893 mengenalkan …..
Down
- 1. Suatu proses peningkatan suhu rata-rata atmosfer, laut, dan daratan bumi adalah pemanasan ……
- 2. Pencemaran udara terjadi akibat ulah manusia seperti penggunaan bahan bakar …
- 4. Kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi membawa dampak kemajuan umat manusia sejak revolusi industri di …..
- 6. rumah kecil yang hampir seluruh bangunannya terbuat dari kaca adalah ….
- 8. Gas nitrogen oksida (NO) dihasilkan dari penggunaan bahan bakar fosil dan lahan pertanian yang menggunakan …..
- 9. qGas yang dihasilkan dari pembakaran batu bara sebagai sumber energi, gas alam, dan minyak bumi adalah
- 10. Gas metana yang terbentuk dari proses pembusukan tumbuhan Arktik di Kutub ….
- 12. Pada umumnya air hujan memiliki pH sekitar …..
- 15. Molekul CFC di atmosfer akan terurai setelah terpapar sinar ultraviolet sehingga melepaskan
- 18. Mudah berpergian ke berbagai tempat dengan cepat menggunakan pesawat udara atau kereta api maglev termasuk dampak ….. kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi.
