Across
- 2. Membran hidung membengkak dan hidung berair. Biasanya disebabkan oleh virus.
- 4. Tidak normlanya susunan dan fungsi alveolus sehingga udara terperangkap di dalam alveolus.
- 5. Paru-paru dipenuhi cairan dan alveoli membengkak. Disebabkan oleh Streptococcus pneumoniae.
- 6. Disebabkan oleh paparan alergen yang mengakibatkan penyempitan saluran pernapasan
- 8. Pembengkakan laring akibat virus, asap rokok, atau penggunaan alat suara yang terlalu berlebihan.
Down
- 1. Disebabkan oleh bakteri Mycobacterium tuberculosis. dapat dicegah dengan vaksin BCG. Salah satu gejala penyakit ini adalah batuk berdarah.
- 3. Pembengkakan membran pada bronkus dan bronkiolus. Dapat menyebabkan batuk parah dan sekresi lendir (dahak).
- 7. Disebabkan oleh coronavirus yang dapat mengakibatkan kantong udara pada paru-paru dipenuhi cairan.
