Across
- 4. Didirikan oleh Haji Samanhudi pada tahun 1911 di Solo
- 7. Pada awal berdirinya bernama Indische Vereeniging, didirikan di negeri Belanda pada 1908. Organisasi ini pada awalnya bersikap sosial, tetapi lama kelamaan berkembang ke arah politik
- 8. Organisasi yang didirikan pada 4 Juli 1927 di Bandung yang merupakan buah pikiran Ir. Soekarno
Down
- 1. Organisasi yang didirikan oleh Dr. Sutomo
- 2. Partai ini berdiri pada 26 Desember 1935 di Solo
- 3. Terdiri dari Douwes Dekker, Soewardi Soeryaningrat, dan Dr. Ciptomangunkusumo
- 5. Permufakatan Perhimpunan-Perhimpunan Politik Kebangsaan Indonesia
- 6. Tujuannya adalah mencapai Indonesia merdeka serta memperkokoh ekonomi Indonesia. Tokoh-tokohnya di antaranya adalah Drs.A. K. Gani, Mr. Sartono, Mr. Muh. Yamin, Mr. Wilopo, dan Mr. Amir Syarifuddin
