INTERAKSI ANTARRUANG DAN LETAK INDONESIA

123456789101112131415161718192021222324252627282930
Across
  1. 1. ernua terkecil di dunia yang mengapit wilayah Indonesia
  2. 4. selat diantara Indonesia, Singapura, dan Malaysia
  3. 6. iklim 0º-23,5ºLU dan 0º - 23,5ºLS
  4. 7. Letak dilihat dari kenyataannya di permukaan bumi
  5. 14. Angin muson yang mebawa musim penghujan bagi Indonesia
  6. 15. bagian atas arah mata angin
  7. 16. Gambaran permukaan bumi pada bidang datar yang diperkecil menggunakan skala
  8. 17. angin muson yang ebrtiup dari Australia menuju Asia
  9. 19. seimbol peta untuk kenampakan alam atau budaya yang memanjang
  10. 20. Perbandingan jarak di peta dengan jarak sebenarnya
  11. 21. garis yang menjadi dasar pembagian zona waktu
  12. 22. semakin terang atau muda warna perairan di peta artinya semakin
  13. 24. tulisan-tulisan pada peta
  14. 27. Sirkum dari rangkaian pengunungan Alpen di eropa dan Himalaya di Asia
  15. 28. Letak 6º LU - 11º LS dan 95º BT – 141ºBT
  16. 29. Pulau di Indonesia yang tidak memiliki gunung api
  17. 30. peta kecil di dalam peta
Down
  1. 2. Batas selatan Indonesia berupa daratan
  2. 3. garis lintang 0º
  3. 5. kondisi saling tergantung dalam interaksi antarruang dimana ada lokasi dengan peluang alternatif yang lebih baik
  4. 8. kondisi saling tergantung dalam interaksi antarruang yang berkaitan dengan sarana prasarana
  5. 9. salah satu lempeng tektonik di wilayah Indonesia
  6. 10. Samudra yang mengapit negara Indonesia
  7. 11. batas perairan di timur Indonesia
  8. 12. komponen peta untuk membatasi ruang peta dan meletakkan angka koordinat
  9. 13. tempat di permukaan bumi baik seluruh maupun sebagian untuk tempat tinggal makhluk hidup
  10. 18. dangkalan yang menghubungkan negara Indonesia dengan benua Asia
  11. 23. komponen peta berupa tanda/gambar yang mewakili kenampakan di permukaan bumi
  12. 25. syarat peta jarak peta sama dengan jarak sebenarnya
  13. 26. dasar laut dangkal dengan kedalaman <200 m