IPAS KELAS 5

1234567891011121314151617181920
Across
  1. 7. Peralatan rumah tangga yang dapat menghasilkan cahaya adalah...
  2. 8. Bagian mata yang melindungi mata dari debu adalah...
  3. 10. Bagian mata yang paling sensitif dan mengandung banyak pembuluh darah adalah...
  4. 14. Sayuran yang bagus untuk kesehatan mata adalah...
  5. 15. Benda atau objek yang dapat menghasilkan cahaya disebut...
  6. 17. Salah satu cahaya tidak tampak namun bisa dirasakan di dunia kedokteran adalah
  7. 18. Cahaya yang masuk ke mata akan di fokuskan di...
  8. 19. Bagian mata yang berfungsi melindungi mata dari keringat atau air adalah...
  9. 20. Salah satu sumber cahaya yang dapat menghasilkan energi panas adalah...
Down
  1. 1. Energi yang membuat kita bisa melihat adalah...
  2. 2. Bagian mata yang memberikan informasi kepada otak adalah...
  3. 3. Bagian mata yang melindungi bola mata adalah...
  4. 4. Bagian mata yang berfungsi menggerakan bola mata adalah...
  5. 5. Bagian mata yang berfungsi mengatur banyaknya cahaya yang masuk ke mata adalah...
  6. 6. Apabila mata manusia mengalami gangguan penglihatan maka dianjurkan menggunakan...
  7. 9. Cahaya yang tampak dilihat adalah...
  8. 11. Bagian mata yang berfungsi menerima dan meneruskan cahaya yang masuk ke mata adalah...
  9. 12. Bagian mata yang berbentuk cembung dan bening adalah...
  10. 13. Cahaya yang dapat dilihat langsung oleh mata manusia adalah cahaya...
  11. 16. Bagian mata yang berfungsi memberikan warna pada mata adalah...