IPAS TENTANG GAYA DISEKITAR KITA

12345678910
Across
  1. 1. Kita mendorong pintu untuk membukanya atau menarik kursi untuk duduk disebut gaya...
  2. 4. Gaya yang terjadi pada benda elastis adalah gaya...
  3. 6. Ibu menggenggam adonan dengan berbagai cara sehingga adonan menjadi bulat. Hal tersebut menunjukkan pengaruh gaya dapat mengubah ... benda
  4. 8. Kasur spring bed menggunakan gaya pegas sehingga dapat memantul. Benda yang digunakan adalah...
  5. 9. menempel pada pintu kulkas yang terbuat dari logam memberikan gaya...
  6. 10. Ketika kita mengerem sepeda, gaya gesek antara ban dan jalan membantu menghentikan sepeda.
Down
  1. 2. Kuda menarik delman dengan menggunakan ...
  2. 3. Gaya membantu kita memindahkan benda. Gaya bisa membuat benda diam menjadi bergerak. benar atau salah..
  3. 5. Gaya yang membuat benda jatuh ke bawah disebut gaya...
  4. 7. Benda yang tidak dapat menggunakan magnet adalah....